Cerita di Masa Pandemi

351

Pandemi Covid-19 mengubah banyak hal, kecuali persaudaraan dan solidaritas di Forum Alumni Aktivis Perhimpunan Pers Mahasiswa Indonesia (FAA PPMI). Silaturahmi tetap terjalin meski tidak berupa pertemuan fisik.

Sepanjang Ramadan ini kita telah menggelar 10 diskusi live di Instagram. Berdiskusi tentang banyak hal, tentang kita dan tentang kondisi bangsa. Sebuah ikhtiar untuk menyalakan lilin optimisme bahwa kita bisa melawan wabah Corona.

Terima kasih kepada seluruh pihak atas terselenggaranya diskusi publik FAA PPMI. Apresiasi setinggi-tingginya kepada para pembicara, host, peserta, sponsor, dan donatur yang berkenan meluangkan waktu, pemikiran dan tenaga. Sampai bertemu lagi dalam kegiatan-kegiatan FAA PPMI selanjutnya.

BERIKAN KOMENTAR

POPULER SEPEKAN

Ada anekdot yang pernah penulis baca, tersebutlah seorang remaja di beri tantangan untuk menghasilkan uang dari sebuah lahan sawah, dengan...

Tahun lalu 2015 adalah tahun pertama saya mulai rutin olah raga berlari. Sebeneranya memilih olah raga lari ini bukan keinginan sendiri,...

Herodotus berusaha memahami apa yang telah terjadi, mengapa hal itu terjadi dan secara eksplisit dia mengenali bahwa untuk memafhumi peristiwa, orang tak perlu melihat kepada mitos-mitos Yunani atau karya-karya Homer.

Bagi orang yang pernah berkecimpung di dunia gerakan, maka kondisi hari ini patut menjadi refleksi bersama, terlebih statement salah satu...

Sebuah bidal menyebutkan, siapa tersentuh cinta maka mendadak ia bisa menjadi penyair. Tak menutup kemunginan juga menjadi seorang fotografer. Lantas apa jadinya jika sajak dan foto dikawinkan? Lukisan Cina kuno membuka jalan penafsiran puisifoto itu.